Cerita Prasmul
Prasmulyan Berhasil Mewakili Indonesia Goes to London di Tingkat Internasional dalam Kompetisi “Unilever Future Leaders League (UFLL) 2016“

Prasmulyan Berhasil Mewakili Indonesia Goes to London di Tingkat Internasional dalam Kompetisi “Unilever Future Leaders League (UFLL) 2016“

Mahasiswa S1 Sekolah Bisnis dan Ekonomi Universitas Prasetiya Mulya berhasil memperoleh prestasi membanggakan dalam “Unilever Future Leaders League (UFLL) 2016” yang diselenggarakan oleh Unilever.

Dalam kompetisi tersebut,  Terpilih 3 (tiga) Pemenang salah satunya dari Mahasiswa S1 Sekolah Bisnis dan Ekonomi Universitas Prasetiya Mulya berhasil mewakili Indonesia Goes to London untuk berkompetisi kembali di Tingkat Internasional.

Acara ini merupakan tahun ke-3 Universitas Prasetiya Mulya bisa mengirimkan perwakilan ke London untuk berkompetisi dengan beberapa Universitas dari negara lainnya.

Mahasiswa yang telah mengharumkan nama Universitas Prasetiya Mulya dalam ajang itu adalah:

Unilever

Stephanie Regina (Marketing 2013)

Untuk mengikuti dan mendukung rangkaian kegiatan Unilever Future Leaders League 2016 dapat melalui sosial media seperti Facebook: Unilever Careers Indonesia, Twitter : UnileverIDN dan Youtube : Unilever Careers ID.

Selamat kepada Stephanie Regina! Semoga terus berprestasi mengharumkan nama baik Universitas Prasetiya Mulya.

Sumber: Student Engagement

Add comment

Translate »